Pages

Honda CG150

Di Brazil tahun 2015 ini, Honda meluncurkan motor sport yang agak ramping, yaitu Honda CG150. Motor dengan nama "CG" sebenarnya pernah hadir di Indonesia sekitar tahun 70-an atau 80-an, yitu Honfda CG110. Jadi nama "CG" tidak asing sebenarnya untuk publik Indonesia. Sayangnya motor ini tidak akan hadir di Indonesia, karenadi Indonesia sendiri pasar motor 150 sudah sedemikian ketatnya persaingan antara 4 merek Jepang, belum lagi motor dari India dan China yang turut memanaskan persaingan.
Honda CG150 yang memiliki bodi lebih ramping daripada motor-motor 150 di Indonesia yang lebih berlagak "moge", tampaknya sangat cocok untuk iklim Indonesia. Mengingatkan pada masa Honda GL Pro di Indonesia yang ramping, lincah dan bertenaga di tahun 80-90an. Mungkin kalau Honda CG 150 diturunkan ke 125cc mungkin akan lebih diiterima masyarakat Indonesia.
Honda CG150 bisa menggunakan 2jenis bahan bakar sesuai selera si pemakai, yaitu : premium dan ethanol.

Spesifikasi:
:Honda CG150
:2015

Add caption
Mesin: 4-stroke, OHC, single cylinder, berpendingin udara
Displacement: 150 (149,2) cc
Fuel System: Injeksi elektronik PGM-FI
Max power:
-  (premium): 14,2 hp @ 8.500 rpm
- (ethanol): 14.3 hp @ 8.500 rpm
Max Torsi
- (premium): 1.32 kgf.ma 6.500 rpm
- (ethanol): 1,45kgf.ma 6.500 rpm
Transmisi 5-speed
Starter: Electric

Bahan bakar Ethanol / Premium (Bensin)
Tangki bbm: 15,6 liter

Chassis: Berlian
Panjang x lebar x tinggi 1.996 x 739 x 1.087 mm
Ban:
- depan 80/100 - 18
- belakang 90/90 - 18
Berat kering: 114 kg

Pilihan Warna: Hitam dan Merah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Info Blog lain

Daftar Blog

  • Lifan RBX150 - Lifan RBX150 motor sport buatan Lifan, perusahaan pembuat motor asal China, menyuguhkan seni mendesign motor sport yang benar-benar keren dan gagah. Gaya f...
  • Honda XR250 Tornado - Honda kembali meluncurkan motor trail, kini dengan label "XR", yaitu Honda XR250 Tornado yang dibuat di Brazil. Motor ini sepertinya ditujukan buat off roa...
  • Suzuki FR100 - Tahun 70-an, kurang tahu tepatnya setelah Suzuki meluncurkan Suzuki FR 70 dan FR 80, kemudian Suzuki meluncurkan Suzuki FR 100.Cukup mengejutkan karena ini...

About