Pages

Honda CBF 190R

Dunia Otomotif di Indonesia rupanya semkin bergairah, dengan hadirnya motorsport touring keluaran Honda yang bertampang buas, yaitu Honda CBF 190 F pada tahun 2015 ini.
Tampaknya dengan hadirnya Honda CBF 190 R ini akan menarik perhatian setiap orang kepada si Honda CBF ini.
Setelah sebelumnya Honda sukses dengan CB initial "R"nya, kini Honda melanjutkan perjalanan CB dengan initial "F".
Desain motor ini bisa di perhitungkan untuk membawa tema sporty,  gagah dan buas, Beberapa fitur yang elegan dan garang diaplikasikan pada motor ini, sehingga motor yang berencana akan di pasarkan di Indonesia ini tampil kelihatan Gagah.
Kuda besi satu ini hanya didukung mesin OHC dan berkapasitas 184 cc, sekilas seperti terlihat tanggung, kenapa nggak DOHC dan berkapasitas 200cc atau 250 cc sekalian, tapi bukan Honda namanya kalau tidak bikin penasaran, pastinya si CBF ini menyimpan keunggulan tersendiri.Kita lihat saja nanti.
Mari kita lihat keunggulan dan spesifikasi motor baru dari Honda ini.

Honda CBF 190 R
Spesifikasi:
Mesin: 4-stroke OHC 4-valve
Type: Air-cooled single cylinder
Kapasitas: 190 cc (184 cc)
Max power: 11.7 kW / 8000 rpm
Max torque: 15 Nm /7000 rpm
Compression ratio = 9.5 : 1
Bore × Stroke (mm) = 61 x 63 mm
Displacement (ml) = 184
Transmission form = 5-speed constant
Fuel system = PGM-FI programmed fuel injection

Dimensi:
P x L x T = 1982 mm × 744 mm × 1041 mm
Wheelbase = 1356 mm
ground clearance = 138 mm
Seat height = 771 mm
Fuel tank capacity = 12 liter
Curb weight = 140 kg

Suspensi:
Rangka : Diamond
Depan:     Telescopic (inverted USD)
Belakang: Monoshock Arm type (central damping)

Rem:
Depan:     Hydraulic disc brakes
Belakang: 

Ban:
Depan: 110 / 70R17 TL
Belakang: 140 / 70R17 TL

Tidak ada komentar:

Posting Komentar